logo
. . .

Kebijakan Privasi Minang Hosting

Pemutakhiran terakhir 15 Juni 2025

Sebagai penyedia jasa layanan domain dan hosting, kami Minang Hosting sangat menjunjung tinggi privasi customer. Hal ini karena informasi pribadi merupakan hal yang sangat krusial dan tidak boleh diketahui siapapun. Berikut akan kami jelaskan mengenai informasi apa saja yang kami terima dan kami kumpulkan pada saat Anda mengunjungi situs Minang Hosting. Serta, tentang bagaimana kami menyimpan dan menjaga informasi tersebut. Kami tegaskan bahwa kami tidak akan pernah memberikan informasi tersebut kepada siapapun termasuk pihak ketiga.